Rabu, 28 Januari 2015

Gan Ying Pian Bgn 4 Penjelasan



Risalah Balasan Dan Ganjaran Setimpal
Bagian 4 ~ Penjelasan



suàn
jiǎn
pín
hào

duō
féng
yōu
huàn





Penjelasan :

Usia manusia, meskipun sudah dikurangi akibat melakukan pelanggaran, bahkan masih harus dihukum menjalani kehidupan miskin dan susah, keluarga hancur berantakan; juga sering bertemu dengan kerisauan dan bencana!

Analisa :

Dari mulai satu kalimat ini hingga akhir juga membahas tentang pengurangan usia manusia akibat karma buruk yang dilakukannya. Oleh karena orang yang tidak baik, meskipun menutupi perbuatan sendiri, namun dapat diketahui oleh malaikat, makanya mengurangi usia pelaku kejahatan, sehingga kehidupan jadi miskin dan keluarga jadi berantakan, maka kerisauan segera mengikutinya.

Manusia yang ingin memperoleh berkah dan menghindari petaka, tentu saja harus memperbaiki diri ke arah yang benar, dan kuncinya ada pada hati dan pikiran; mengawasi perbuatan sendiri baik yang dilakukan lewat tubuh, pikiran maupun ucapan, tidak boleh kehilangan pengendalian diri dan sembarangan, sehingga terjerat dalam jaring-jaring karma buruk.


Sepatutnya harus saling menasehati; contohnya pikiran dan mulut harus saling menasehati, pikiran memberitahukan mulut : “Oh mulut! Anda seharusnya mengucapkan kata-kata yang bajik, jangan sampai mengucapkan kata-kata yang tidak pantas!”. Lalu pikiran juga memberitahu tubuh jasmani : “Oh tubuh jasmani! Anda sepatutnya giat melatih diri, jangan bermalas-malasan!” Meskipun hanya sehari atau satu jam, semenit atau sedetik atau sebersit niat pikiran, atau bahkan hanya sekejab mata, juga harus sedemikian heningnya, diri sendiri harus mengendalikan pikiran sendiri, mawas diri terhadap ucapan diri sendiri, mengawasi tindakan yang dilakukan tubuh jasmani; dengan melatihnya berkesinambungan untuk jangka waktu yang lama, maka dengan sendirinya pikiran takkan lagi terpengaruh oleh kondisi luar dan jadi goyah; saat ini pikiran telah sampai pada tahap suci, tiada keinginan dan khayalan, bajik secara keseluruhan!

 Dengan demikian, bagaimana mungkin usia dapat dikurangi oleh malaikat, sehingga kehidupan jadi jatuh miskin dan keluarga hancur berantakan?          

  



集福消災之道
()

算減則貧耗,多逢憂患。

【解釋】

人的壽命,既然已經因為犯過而被減少,而且還要被懲罰生活貧苦,家庭破碎;又經常的遭逢到憂愁災難啊!

【分析】

從這一句,到算盡則死,都是在講減除壽算的事。因為不善之人,他們欺騙掩飾的行為,為神明所察見,以至於減少了他們的壽算,所以貧窮家破,憂患也就跟著接踵而來。福善禍淫,這是造化必然的道理。人若是想要趨吉避凶,必定要改過遷善,那麼它的關鍵,應該在於先治心;檢點自己身、口、意三業的行為,不可以放逸隨便,而墮入了邪惡的業網。並且應該要彼此互相的規勸;例如心和口要互相的訓誨,心告訴口說:「口啊!口啊!你應當要說好事,說好話,千萬不要說不應該講的話啊!」心再告訴身體說:「身體啊!身體啊!你應該要精進的修行,不要懈怠懶惰啊!」縱然是一日一時、一刻一念,乃至於一個剎那,都要如此的簡默,自己要克制住自己的心,自己要謹慎自己的口,自己要治理好自己身體;這樣久久都不間斷,自然就會不受到外面境界的影響而動心了;此時的心,就到了湛然清淨沒有欲望的境界,全體都是善了啊!這樣怎麼會被神明減去壽算,弄到了貧苦家破憂患的地步呢?

節錄自:
集福消災之道—感應篇彙編白話節本(卷一)